Mourinho: Hazard Pemimpin Chelsea di Lapangan
Editor Bolanet | 27 Juli 2015 13:09
Hal tersebut diakui sendiri oleh sang manajer, Jose Mourinho, yang mengatakan bahwa Hazard merupakan sosok yang tak takut dalam mengemban tanggung jawab besar, sama halnya seperti John Terry dan Gary Cahill.
Katakanlah John Terry dan Branislav Ivanovic adalah kapten kami sekarang. Namun ada banyak pemain yang siap menggantikan mereka, tutur Mourinho pada The Express.
Di atas lapangan hijau, Eden merupakan seorang pemimpin. Ia tidak takut mengambil tanggung jawab. Ia tidak takut membawa klub keluar dari situasi penuh kegelapan dan menghadirkan nuansa cerah sekali lagi ke dalam tim, pungkasnya.
Chelsea baru saja mengalahkan PSG di laga uji coba yang mereka gelar di Amerika Serikat. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Pastikan Depak Salah Dari Chelsea
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:55 -
Falcao Senang Reuni Dengan Diego Costa
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:06 -
Terry: Kontrak Baru Mourinho Kabar Buruk Bagi Rival Chelsea
Liga Inggris 26 Juli 2015, 21:29 -
Mourinho: Pesaing Chelsea Coba Beli Gelar Juara
Liga Inggris 26 Juli 2015, 18:44
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39