Mourinho: Hazard Harus Bekerja Keras Musim Depan
Editor Bolanet | 14 Mei 2014 03:32
Hazard terpilih sebagai pemain terbaik dan juga merupakan peraih PFA Young Player of the Year. Meski demikian, Mourinho sempat mengkritik Hazard karena dianggap kurang disiplin ketika bermain melawan Atletico Madrid.
Musim depan kami ingin lebih dari kamu, ucap Mourinho kepada Hazard dalam acara gala Chelsea.
Mourinho sendiri merasa bahagia karena telah kembali ke Chelsea. Tapi ia juga mengaku kecewa dengan pencapaian The Blues musim ini yang hanya bisa finis di posisi tiga Premier League.
Rasanya menyenangkan bisa kembali ke Chelsea, tapi tidak bagus karena kami hanya berada di posisi tiga. Saya bahagia dengan evolusi tim ini, tapi saya tidak bahagia dengan tempat ketiga. Musim depan kami akan tampil lebih baik lagi. (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 13 Mei 2014, 23:31
-
Perpanjang Kontrak, Terry Berterima Kasih Pada Fans dan Mourinho
Liga Inggris 13 Mei 2014, 23:11 -
Wilkins: Lukaku Bisa Jadi New Drogba di Chelsea
Liga Inggris 13 Mei 2014, 22:07 -
Hamann Sarankan Liverpool Rekrut Ashley Cole
Liga Inggris 13 Mei 2014, 21:52 -
Nevin Prediksi Mourinho Bakal Didepak Chelsea
Liga Inggris 13 Mei 2014, 20:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23