Mourinho Enggan Tukar Karirnya dengan Ranieri
Editor Bolanet | 8 Agustus 2016 10:32
Mourinho sudah memenangkan Premier League tiga kali bersama Chelsea, dan Ranieri memenangkan trofi liga perdananya bersama The Foxes dalam musim yang luar biasa tahun ini.
Manajer Portugal menggantikan tempat Ranieri di Stamford Bridge di musim panas 2004, sebuah transfer yang membuat banyak orang merasa simpati pada pria Italia, meski Mourinho dengan cepat membuktikan bahwa keputusan Chelsea memang benar.
Ranieri kemudian kesulitan untuk mencatat prestasi di karirnya, dengan pindah dari satu klub ke klub lain, termasuk dipecat oleh Yunani, usai timnya kalah dari Kep. Faroe, sebelum akhirnya dipinang Leicester.
Saya memiliki karir, Ranieri juga punya karir, tutur Mourinho menurut Squawka, ketika ditanya apakah ia bersedia menukar karirnya dengan sang lawan.
Tanya dia apakah ia akan bersedia menukar karirnya dengan saya. Saya tidak akan menukar karir saya dengan dirinya, namun itu tentu saja adalah pencapaian yang luar biasa tentu saja. [initial]
(sqw/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Temukan Lampard dan Scholes Pada Diri Paul Pogba
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 23:46 -
Juventus Tetap Tangguh tanpa Pogba
Liga Italia 7 Agustus 2016, 23:23 -
Ternyata Ibrahimovic Bukan Pemain Arogan
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 23:05 -
Resmi: Juve Beri Pogba Lampu Hijau Untuk Tes Medis di MU
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 21:05 -
Mourinho Tantang MU Juara Premier League
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 19:38
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39