Mourinho: Chelsea Sudah Menang dengan Segala Cara Musim Ini
Editor Bolanet | 4 Mei 2015 11:05
The Blues baru saja memastikan diri menjadi juara Premier League, usai mereka menang 1-0 atas Crystal Palace di Stamford Bridge semalam. Trofi juara ini merupakan yang pertama bagi klub di lima tahun terakhir.
Kami menunjukkan segalanya di kompetisi yang amat menuntut ini, sejak hari pertama. Kami fantastis saat menyerang, dalam mendominasi permainan, menguasai bola, bahkan ketika tak dominan dalam penguasaan bola, kami memberi bola pada lawan secara taktis, kami bertahan dengan bagus, tutur Mourinho pada laman resmi klub.
Kami sudah melakukan semua yang dibutuhkan dan wajib dilakukan oleh sebuah tim. Itulah mengapa kami menjadi juara dan itulah mengapa kami layak menjadi juara. Saya kira semua orang tahu hal tersebut, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Wenger: Kesuksesan Arsenal di Masa Depan Ditentukan Oleh Wilshere
- Neville Sanjung Pendekatan Pragmatis Mourinho
- Dortmund: Belum Ada Klub yang Tawar Gundogan
- Gerrard Tantang Liverpool Tutup Puasa Gelar Musim Depan
- Ladyman: Van Gaal Bisa Beli Siapapun yang Diinginkannya
- Suarez Puncaki Daftar 5 Penyerang Terbaik
(cfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drogba: Chelsea Akan Selalu Jadi Nomor Satu
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:26 -
Antar Chelsea Juara, John Terry Sindir Rafael Benitez
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:19 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Hazard Sebut Pengaruh Mourinho
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:06 -
Hazard: Chelsea Layak Juara Premier League
Liga Inggris 3 Mei 2015, 22:57 -
Chelsea Juara, 'Rasa Sakit' John Terry Hilang
Liga Inggris 3 Mei 2015, 22:47
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39