Mourinho: Chelsea Butuh Banyak Kualitas Lawan Tim Parkir Bus
Editor Bolanet | 17 Agustus 2014 23:34
Menurut Mourinho, musim lalu The Blues memang memiliki masalah akut bila mereka tampil melawan tim yang bermain defensif. Buruknya penyelesaian akhir dan kurangnya kreativitas dalam membongkar pertahanan lawan disebut Mourinho sebagai sumber masalah.
Karena itu, dikatakan pelatih asal Portugal tersebut, kehadiran Costa dan Fabregas bisa menambah kualitas timnya.
Kami membuatkan banyak kualitas dalam sepakbola kami. Ketika anda memiliki permainan dengan adanya ruang dan waktu, itu akan berjalan mudah. Ketika tak ada, karena sepakbola kebanyakan berdasarkan taktik dan sistem, anda butuh lebih banyak kualitas. Dan kami bekerja untuk itu, ujarnya.
Kami bekerja ke arah itu. Kami butuh kualitas dalam permainan kami dan kami bekerja untuk itu, tandasnya. (es/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Pinjamkan Moses ke Stoke City
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 21:28 -
Buka Musim 14/15, Mourinho 'Serang' Pellegrini & Wenger
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 13:42 -
'Tatap Masa Depan, Mourinho Pilih Courtois'
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 10:38 -
Mourinho: Wasit Punya Masalah dengan Saya
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 09:31 -
Mourinho Enggan Deklarasikan Stop Belanja
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 08:51
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39