Mourinho Buka Peluang Latih Klub MLS
Editor Bolanet | 22 Juli 2015 11:24
Ya, selain melatih di MLS nantinya, ia juga ingin memberikan ide-ide seputar pengembangan sepakbola di MLS.
Saat diwawancarai oleh The Hard Tackle, ia berkata, Ya, mungkin saya akan melakukan hal itu (melatih klub MLS) tapi bukan sekarang. Ia melanjutkan bahwa dirinya masih ingin merasakan ketatnya kompetisi tertinggi di Eropa.
Untuk MLS, ya, tapi bukan sekarang. kenapa begitu? Karena saya ingin berkompetisi di kompetisi terbaik. Saya ingin melatih di Liga Champions, Premier League, saya ingin tantangan yang lebih besar, imbuh manajer berusia tahun itu.
Saya ingin berkontribusi sesuatu dimana banyak orang mencintai permainan tersebut. Kami merasa kami harus memberikan sesuatu. kenapa tidak untuk memberikannya? tandas Mourinho.
The Special One merupakan salah satu pelatih terbaik di dunia. Prestasi terbaiknya sebagai pelatih ialah membawa Inter MIlan meraih treble winners pada tahun 2010 silam.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Mourinho Tersiksa Lihat Cech Bela Arsenal'
Liga Inggris 21 Juli 2015, 21:41 -
Mourinho Kecam Kepindahan Casillas ke Porto
Liga Spanyol 21 Juli 2015, 10:40 -
Punya Lima Striker, Mourinho Tak Butuh Pedro
Liga Inggris 20 Juli 2015, 19:53 -
Mourinho: Falcao ke Chelsea Berkat Terry dan Cahill
Liga Inggris 20 Juli 2015, 11:11 -
Lengkapi Skuat Chelsea, Ini Rencana Mourinho
Liga Inggris 20 Juli 2015, 08:08
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39