Mourinho Bela Ranieri yang Tengah Tertekan
Rero Rivaldi | 6 Februari 2017 09:30
Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, belum lama ini membela manajer Leicester City, Claudio Ranieri, yang posisinya tengah terancam di King Power Stadium.
Ranieri membantu Leicester menjadi juara Premier League musim lalu, sukses luar biasa yang membuatnya mendapatkan penghargaan manajer terbaik FIFA 2016.
Namun demikian, timnya musim ini tidak mampu membuktikan kapasitas sebagai juara bertahan, dengan hanya terpisah satu angka dari zona degradasi, usai semalam kalah 0-3 dari Manchester United.
Namun Mourinho mengatakan di Sky Sports: Dia adalah pelatih terbaik FIFA. Dia pantas mendapatkannya. Dia sudah bekerja untuk waktu yang lama. Apa yang ia lakukan akan tercatat dalam sejarah.
Orang-orang akan ingat dia dan Leicester dan itu pantas mendapat respek. Tidak peduli apakah musim ini sulit untuk mereka. Liga Champions sesuatu yang baru untuk mereka. Ini sulit. Saya yakin mereka akan meraih cukup poin untuk membuat tim kembali stabil.
Kekalahan Leicester dari United membuat mereka menjadi tim pertama dalam sejarah liga yang gagal mencetak gol di lima pertandingan perdana tahun ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Anggap Arsenal Sudah Tak Mampu Bersaing Jadi Juara EPL
Liga Inggris 5 Februari 2017, 21:25 -
Carrick Masuk Daftar Pemain Incaran Arsenal
Liga Inggris 5 Februari 2017, 17:58 -
Atletico Siapkan 60 Juta Pounds Demi Gaet Sanchez
Liga Inggris 5 Februari 2017, 16:15 -
Mourinho: Saya Pelatih Legendaris!
Liga Inggris 5 Februari 2017, 15:42 -
Mourinho: MU Sudah Tak Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 5 Februari 2017, 15:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10