Mourinho Bantah Tak Mainkan Eto'o Karena Masalah Pribadi
Editor Bolanet | 3 Maret 2014 17:17
Pada laga yang digelar di Craven Cottage tersebut, The Blues mampu meraih kemenangan meyakinkan 3-1 lewat hattrick Andre Schurrle. Namun kemenangan itu menyisakan cerita negatif perihal hubungannya dengan Eto'o.
Tak ada yang salah dengan Samuel. Saya hanya merasa, di laga away melawan tim yang bermain defensif dan bek yang agresif, saya pikir akan memainkan Torres dan jika jika harus mengambil resiko jelang laga berakhir, saya akan mainkan Demba Ba, jelasnya.
Seperti diketahui, hubungan Eto'o dan Mourinho memang sempat dikabarkan memburuk. Hal ini adalah buntut dari candaan Mourinho atas usia Eto'o saat diwawancara oleh Canal Plus beberapa waktu lalu.
Namun kali ini Mourinho membantah hal itu dan menyebut bahwa pemilihan pemain didasarkan pada catatan gol Eto'o.
Bisa dilihat, Eto'o mencetak beberapa gol, tapi itu di kandang. Dia mencetak gol di liga, Liga Champions tapi semua terjadi di kandang. Laga away lebih sulit baginya, papar Mourinho.
Saya pikir dia striker terbaik kami saat main di kandang, karena tekniknya, pergerakannya dan pengertiannya dengan Hazard dan Oscar. Bagi saya, dia striker terbaik saat main di kandang. Laga away menunjukkan beberapa kesulitan baginya, tandasnya. (espn/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard: Para Rival Akan Mulai Waspadai Liverpool
Liga Inggris 2 Maret 2014, 21:04 -
Chelsea Ungguli United Dalam Perburuan Luke Shaw
Liga Inggris 2 Maret 2014, 20:09 -
Hasselbaink: Diego Costa Fenomenal!
Liga Champions 2 Maret 2014, 13:00 -
Savage: Musim Ini Liverpool Tidak Akan Juara
Liga Inggris 2 Maret 2014, 10:34 -
Mourinho Ungkapkan Alasan Kebungkamannya
Liga Inggris 2 Maret 2014, 08:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40