Mourinho Bandingkan Cole dengan Pemain Tenis
Editor Bolanet | 23 November 2013 23:25
Ketika ditanya apakah Cole masih mengalami cedera, Mou hanya menjawab bahwa sang pemain masih belum dalam kondisi 100%. Ia pun lalu membuat perbandingan yang unik dengan pemain tenis.
Akhir pekan ini saya berbicara dengan seorang atlit tenis ternama. Ia menyebut bahwa amat jarang bagi dirinya bisa tampil 100 persen di satu laga. Selalu ada masalah, satu waktu dengan jarinya, hari lain dengan engkel, ia tidak pernah benar-benar merasa fit secara fisik, tutur Mourinho pada situs resmi klub.
Pesepakbola kerap mengalami hal yang sama berulang kali dan saat ini Ashley Cole bisa menahan rasa sakit yang ia alami dan siap bermain, namun ia masih memiliki sedikit keterbatasan, tutupnya.
Chelsea saat ini berada di peringkat ketiga klasemen sementara Premier League dengan mengoleksi 21 poin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Ejek Permintaan Maaf Wasit Riley
Liga Inggris 22 November 2013, 21:41 -
Mourinho Ancam Cadangkan Courtois Selama Dua Tahun
Liga Champions 22 November 2013, 21:08 -
Mourinho: Tim-tim Inggris Bermain Defensif
Liga Inggris 22 November 2013, 20:24 -
Soal De Bruyne, Wolfsburg Beri Chelsea Ultimatum
Liga Inggris 22 November 2013, 17:17 -
Pemain Chelsea Banyak Yang Kelelahan, Noble Girang
Liga Inggris 22 November 2013, 12:55
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39