Mourinho Bahagia dengan Duet Jones dan Rojo
Rero Rivaldi | 14 Desember 2016 12:20
Bola.net - - Jose Mourinho mengatakan bahwa ia amat bahagia dengan performa yang ditunjukkan oleh duet Marcos Rojo dan Phil Jones di lini belakang Manchester United.
Tanpa diduga, kedua pemain tersebut mampu menunjukkan performa yang amat solid, di kala MU tengah kehilangan banyak pemain kunci seperti Chris Smalling, Eric Bailly, dan Luke Shaw.
Jika anda cedera karena mengambil resiko di pertandingan, itu hal yang bagus. Kadang anda cedera karena anda takut melakukan kontak. Namun Jones dan Rojo bermain bersih, tidak ada kartu kuning, tidak ada tendangan bebas, semuanya bersih, tutur Mourinho di ESPN.
Mereka amat fokus. Mereka melepas tekel di saat yang tepat, mereka memiliki timing yang bagus, dan saya amat bahagia.
Mourinho juga mengaku amat terkejut melihat bagaimana Jones mampu dengan cepat kembali ke bentuk terbaik usai pulih dari cedera.
Saya terkejut, karena dia sudah absen begitu lama. Dia terlihat amat tajam dan cepat. Lincah. Saya kira dia mengalami evolusi dan dia sudah bermain di tujuh pertandingan. Saya tidak ingat kapan dia terakhir melakukan itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: Crystal Palace vs Manchester United
Liga Inggris 13 Desember 2016, 17:08 -
Prediksi Crystal Palace vs Manchester United 15 Desember 2016
Liga Inggris 13 Desember 2016, 16:48 -
Liga Inggris 13 Desember 2016, 14:51
-
Neville: Herrera Sosok 'Pemadam' di MU
Liga Inggris 13 Desember 2016, 12:38 -
Neville Anggap Mourinho dan United Sudah Lewati yang Terburuk
Liga Inggris 13 Desember 2016, 12:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39