Mourinho Anggap Chelsea Bukan Tim Elit
Editor Bolanet | 2 Desember 2014 07:15
The Special One mengakui bahwa timnya masih terus berusaha keras untuk masuk dalam golongan tersebut, namun jalan yang harus mereka lalui masih amat panjang.
Chelsea bukan klub tua, yang besar, dan punya sejarah panjang - namun juga bukan klub yang punya pemilik baru, tutur Mourinho pada Yahoo.
Klub ini sudah punya pemilik yang sama selama 10 tahun terakhir. Klub dengan sejarah yang amat penting, dengan stabilitas yang hebat, dan saat ini saya pikir kami masih di bawah mereka (klub elit lainnya), pungkasnya.
Chelsea akan melawan di Premier League tengah pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Badan Intelijen Inggris, Mi6, Mata-matai Owner Chelsea
Bolatainment 1 Desember 2014, 21:29 -
Galliani: Ginkel Selevel Strootman
Liga Italia 1 Desember 2014, 20:44 -
Matic: Sekarang Tim Lain Akan Parkir Bus Melawan Chelsea
Liga Inggris 1 Desember 2014, 17:49 -
Courtois Anggap Laga Boxing Day Aneh
Liga Inggris 1 Desember 2014, 14:18 -
Gullit: Frustrasi, Diego Costa Beruntung Tak Dikartu Merah
Liga Inggris 1 Desember 2014, 13:02
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39