Mourinho Akui Tak Mudah Kalahkan Newcastle
Editor Bolanet | 6 Desember 2014 00:43
Mourinho memang tidak berjodoh jika menginjakkan kaki di St James' Park. Ia tidak pernah sekalipun berhasil mengalahkan tuan rumah The Magpies dalam pentas Premier League.
Mourinho tentu saja penasaran mencari kemenangan perdananya saat bertemu pasukan Alan Pardew. Meskipun begitu pria asal Portugal itu tetap saja waspada.
Sulit bermain di stadion ini. Ada beberapa stadion di negara ini dengan jelas ketika melihat kostum Chelsea mereka bermain sekuat tenaga dan ketika bermain dengan tim lain mereka terlihat seperti bermain pertandingan persahabatan, ungkap Mourinho di situs resmi klub.
Mungkin itu karena dalam dekade terakhir Chelsea telah menjadi tim yang kuat sehingga semua orang ingin mengalahkannya, tandasnya.[initial]
Baca Juga:
- Mourinho Incar Poin Lawan Newcastle, Bukan Rekor
- Matic Absen, Mourinho Tak Ada Masalah
- Cisse: Mungkin Newcastle Bisa Mengalahkan Chelsea
- Hadapi Chelsea, Newcastle Tak Mau Bertahan Seperti Sunderland
- Inilah Alasan Mourinho Tak Punya Hubungan Dengan Pelatih Lain
- Herrera: Desember, United Akan Dekati Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic Absen, Mourinho Tak Ada Masalah
Liga Inggris 5 Desember 2014, 23:52 -
Cisse: Mungkin Newcastle Bisa Mengalahkan Chelsea
Liga Inggris 5 Desember 2014, 23:04 -
Hadapi Chelsea, Newcastle Tak Mau Bertahan Seperti Sunderland
Liga Inggris 5 Desember 2014, 21:36 -
Inilah Alasan Mourinho Tak Punya Hubungan Dengan Pelatih Lain
Liga Inggris 5 Desember 2014, 21:23 -
Herrera: Desember, United Akan Dekati Chelsea
Liga Inggris 5 Desember 2014, 21:11
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39