Mourinho Akui MU Tampil Tak Terlalu Bagus di Babak Pertama
Afdholud Dzikry | 16 Januari 2018 08:33
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho mengungkapkan bahwa timnya tak terlalu bagus di babak pertama meskipun bisa unggul dua gol saat melawan Stoke City.
Bermain di Old Trafford, Manchester United unggul sudah unggul saat pertandingan memasuki menit kesembilan lewat gol indah Antonio Valencia. Dan baru pada menit ke-38 mereka mampu menggandakan skor lewat aksi Anthony Martial.
Di babak kedua, Manchester United diakui oleh Mourinho tampil lebih baik dan menciptakan peluang demi peluang sebelum mencetak gol ketiga lewat aksi Romelu Lukaku.
Saya pikir babak pertama sangat tak bagus, saya pikir Stoke memiliki sikap yang bagus dan tepat. Kami mencetak gol luar biasa, tapi ini tak cukup untuk menyakiti mereka karena mereka bereaksi dengan sangat bagus, sangat positif dan punya peluang emas. Kemudian kami sedikit beruntung untuk mencetak gol kedua, gol indah yang lainnya, ujarnya.
Di babak kedua ini berbeda, babak kedua lebih sulit bagi mereka, 2-0 sulit bagi mereka untuk bereaksi, kami dalam mengontrol permainan. Kami punya banyak peluang mencetak gol ketiga dan membunuh pertandingan sebelum kami melakukannya, sambungnya.
Tapi untuk mengatakan kami dalam kontrol sejak awal, saya tak akan mengatakan itu karena saya pikir Stoke bagus. Di babak kedua kami membaik, kami memindahkan bola lebih cepat, transisi lebih cepat, kami mengumpan dan memulihkan bola dan kami menciptakan masalah, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ke MU, Sanchez Diberi Nomor Punggung Bekas Ronaldo
Liga Inggris 15 Januari 2018, 22:55 -
Penilaian Figo: Klub EPL Berpotensi Juara Liga Champions
Liga Champions 15 Januari 2018, 21:34 -
Mourinho Prediksi Karir Ibrahimovic Segara Habis
Liga Inggris 15 Januari 2018, 21:32 -
Sang Legenda Ryan Giggs Resmi Latih Timnas Wales
Piala Dunia 15 Januari 2018, 20:35 -
MU Masih Bersemangat Kejar Posisi Nomor Satu
Liga Inggris 15 Januari 2018, 19:32
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39