Mourinho, 400 Poin Premier League Tercepat dalam Sejarah
Editor Bolanet | 14 Desember 2014 02:02
Ya, tiga poin dari laga tersebut rupanya menggenapi jumlah poin yang didapat Mou selama berkarier di Premier League menjadi 400 poin. Hebatnya, raihan tersebut dicapai pria Portugal 'hanya' dalam 174 pertandingan.
Catatan ini pun sekaligus mengalahkan raihan dua manajer legendaris Premier League, Sir Alex Ferguson dan Arsene Wenger. Jika Fergie membutuhkan 191 laga untuk mendapatkan 400 poin, maka The Professor lebih banyak lagi, yakni 208 pertandingan.
Mou pertama datang ke The Blues pada 2004 silam, dan berpisah pada 2007 sebelum akhirnya memutuskan kembali membesut Chelsea di musim panas tahun lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 13 Desember 2014, 23:50
-
Mourinho Puas dengan Evolusi Chelsea
Liga Inggris 13 Desember 2014, 22:40 -
Sepi Peminat, Torres Kembali ke Liverpool?
Liga Italia 13 Desember 2014, 17:27 -
Curahan Hati Filipe Luis Soal Bangku Cadangan
Liga Inggris 13 Desember 2014, 13:41 -
Loftus-Cheek: Bermain Untuk Chelsea Terasa Tidak Nyata
Liga Champions 13 Desember 2014, 12:11
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39