Motta Bujuk Matuidi Bertahan di PSG
Editor Bolanet | 20 Agustus 2016 21:20
PSG bakal harus berjuang keras untuk mempertahankan pemain Prancis di Parc des Princes, namun Motta, yang akan menjadi kapten tim asuhan Unai Emery di pertandingan melawan Metz, ingin rekan setimnya terus bertahan.
Saya memiliki hubungan yang bagus dengan Blaise. Jika ia meminta nasihat pada saya, saya akan mengatakan padanya untuk bertahan di sini, tutur Motta menurut FFT.
Lini tengah PSG merupakan kekuatan terbaik kami, statistik menunjukkan hal tersebut.
Jika ia pergi, itu akan menjadi kehilangan yang luar biasa. Blaise melakukan pekerjaan yang luar biasa untuk tim dan dengan mentalitas yang amat positif. Kami membutuhkan pemain seperti dirinya.
Manchester United sebelumnya juga sempat dikaitkan dengan Matuidi, sebelum mereka akhirnya membeli Paul Pogba dari Juventus. [initial]
(fft/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin James dari Madrid, Chelsea Harus Pecahkan Rekor Transfer
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 22:24 -
Oscar Sempat Merasa Ketakutan dengan Conte
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 21:33 -
Conte: Diego Costa Diincar, Harus Berhati-hati
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 21:00 -
Ranieri: Saya Salah Pikir Kante Akan Bertahan
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 14:27 -
Collymore: Hazard Menipu Chelsea Musim Lalu
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 12:40
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39