Morata Hanya Ingin ke Chelsea atau MU
Editor Bolanet | 13 Juni 2016 08:21
Sebagaimana dilansir AS, sang striker tahu Madrid punya opsi untuk membelinya kembali dan menjualnya demi mendapat keuntungan. Namun ia hanya ingin bergabung dengan Chelsea atau Manchester United, alih-alih Arsenal atau PSG, empat klub yang menunjukkan ketertarikan padanya di musim panas.
Kehadiran Antonio Conte, manajer yang memainkan peran penting untuk mendatangkan Morata ke Turin, di Stamford Bridge, menjadi salah satu faktor mengapa sang striker tertarik menuju London. Ia juga disebut antusias dengan kemungkinan bekerja bersama Jose Mourinho di Manchester United.
Manajer Portugal adalah sosok yang memberinya kesempatan melakukan debut di tim inti Real Madrid, kala mereka bermain melawan Levante di babak 16 besar Copa del Rey pada 22 Desember 2010 silam.
Morata pun merasa bahwa Mourinho adalah sosok yang sangat mempercayai dirinya dan ia siap andai United datang dan memberikan penawaran untuk bermain di Old Trafford musim depan.
Madrid sendiri bisa membeli Morata dengan harga 30 juta euro dari Juventus, dan tim La Liga berharap bisa mendapat dana segar hingga 60 juta euro hasil dari penjualan sang pemain nantinya. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mertens: Higuain Takkan ke Chelsea
Liga Inggris 12 Juni 2016, 06:20 -
Chelsea Ingin Beli Dimitri Payet
Liga Inggris 12 Juni 2016, 04:20 -
Diklaim Merapat ke Chelsea, Nainggolan Sentil Wartawan
Liga Italia 12 Juni 2016, 02:30 -
Puyol Bicarakan Masa Depan Mascherano dan Pedro
Liga Spanyol 11 Juni 2016, 23:20 -
10 Bintang Yang Diprediksi Bersinar di Euro 2016
Editorial 11 Juni 2016, 06:30
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39