Morais: MU Membutuhkan Mourinho
Editor Bolanet | 23 Mei 2016 11:32
Kedua sosok ini sudah menjadi kawan dekat selama 16 tahun dan bekerja selama tujuh tahun di Inter Milan, Real Madrid, dan Chelsea.
Mourinho adalah seseorang yang bakal membekas di hidup anda, tutur Morais pada Daily Mail. Saya mengaguminya, bahkan sebelum kami bekerja sama. Usai bekerja dengannya, saya lebih mengaguminya lagi.
Ia sudah mempengaruhi sepakbola modern dengan visinya. Seperti Rinus Michel dan Johan Cruyff, ia mengubah olahraga yang kita kenal, sebagai pelatih dan manajer. Dan lebih dari itu, ia juga seorang teman dan sosok yang spesial.
Jika saya adalah pemilik Manchester United, atau Arsenal, atau lainnya, saya akan memanggilnya dan mengatakan ini adalah para pemain kunci di klub saya, lakukan apa yang harus kamu lakukan untuk membuat kami menjadi yang terbaik di Inggris. Dan ia akan melakukannya, karena ia adalah yang terbaik. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Ingin Piala FA Jadi Awal Kesuksesan MU
Liga Inggris 22 Mei 2016, 22:58 -
Rooney Tolak Bahas Rumor Van Gaal
Liga Inggris 22 Mei 2016, 22:39 -
Manchester United Siapkan Penawaran untuk Mane
Liga Inggris 22 Mei 2016, 22:28 -
Mourinho Akan Rekrut Empat Pemain Baru di MU
Liga Inggris 22 Mei 2016, 22:17 -
Neville Prediksi Mourinho Tak Akan Lama di MU
Liga Inggris 22 Mei 2016, 21:24
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40