Morais: Mourinho Akan Dukung Pemain Muda MU
Editor Bolanet | 23 Mei 2016 11:35
Morais, yang pernah bekerja sama dengan Mourinho di Inter Milan, , dan Real Madrid, mendengar bahwa Mourinho adalah sosok yang kerap enggan memberikan kesempatan pada talenta muda di timnya.
Namun Morais lantas mengatakan pada Daily Mail: Saya tidak percaya bahwa Mourinho tidak menyukai pemain muda. Usia tidak masalah jika anda punya sikap yang tepat.
Ia terlihat seperti seseorang yang bersedia memberikan lebih dan lebih, berada di level maksimum setiap hari. Untuk bisa bekerja dengan Mourinho, anda adalah salah satu profesional yang seperti itu dan mungkin sedikit lebih baik, karena anda akan tahu bahwa ia adalah pelatih yang punya tuntutan tinggi.
Jika anda ingin jadi seorang profesional, anda akan mendapat tempat di tim. Itulah yang ia suka. Itulah yang membuat seseorang menjadi juara dan ia terus menang dan menang, karena karakter pemain yang ia suka. [initial]
Baca Juga:
- Barca Ingin Gantikan Alves dengan Azpilicueta
- Benzema Beri Petunjuk ke MU di Instagram?
- Carrick Belum Juga Dapat Kontrak Baru di MU
- Bellerin: Barcelona Indah dan Istimewa
- Amelia: Saya Gelar Negosiasi dengan Chelsea
- Mourinho Disarankan Goda Spurs Untuk Lepas Kane dan Alli
- Mesut Ozil Ikut Kritik Performa Giroud
(tdm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Prediksi Mourinho Tak Akan Lama di MU
Liga Inggris 22 Mei 2016, 21:24 -
Terry Perpanjang Kontrak, Cahill Ikut Senang
Liga Inggris 21 Mei 2016, 22:21 -
Conte Diyakini tak Akan Bawa Chelsea Juara di Musim Perdana
Liga Inggris 21 Mei 2016, 19:45 -
Ancelotti Akui Takkan Toleransi 'Jam Karet'
Liga Eropa Lain 21 Mei 2016, 18:00 -
Henry: Inilah Mengapa Mourinho Gagal di Chelsea
Liga Inggris 21 Mei 2016, 17:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Uruguay vs Argentina 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:11 -
Australia vs Timnas Indonesia: Jam Kick-off dan Siaran Langsung
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:10 -
Prediksi Ekuador vs Venezuela 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:08 -
Testimoni Patrick Kluivert: Masa Depan Sepak Bola Indonesia Bakal Cerah!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56