Monaco Yakin Segera Dapatkan Nani
Editor Bolanet | 5 Juni 2013 12:45
Winger Manchester United tersebut diklaim sudah begitu dengan dengan kepindahan ke Stade Louis II, klub yang baru berpromosi dari Ligue 2 akan menebusnya seharga 20 juta pounds.
Pria 26 tahun asal Portugal itu dulunya dibeli Setan Merah dari Sporting Lisbon, meski telah mencetak 39 gol dari 215 penampilannya bersama MU ia mulai terpinggirkan musim kemarin.
Sepanjang musim EPL yang baru saja usai, ia hanya melakoni 7 laga sebagai starter dan cuman mencetak sebiji gol. Dirinya adalah salah satu pemain yang masuk daftar jual David Moyes di musim panas.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
11 Duel Panas EPL Yang Patut Dinanti Musim Depan
Editorial 4 Juni 2013, 20:43 -
Van Persie Ingin Lebih Sukses Bersama United
Liga Inggris 4 Juni 2013, 19:56 -
Strootman Gabung MU Tinggal Hitungan Hari?
Liga Inggris 4 Juni 2013, 17:16 -
Diminati Duo Premier League, Fabregas Ogah Pindah
Liga Spanyol 4 Juni 2013, 15:40 -
Wenger Sudah Prediksi Pensiunnya Fergie
Liga Inggris 4 Juni 2013, 14:40
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39