Molby: Klopp Ideal Sebagai Pengganti Brendan Rodgers
Editor Bolanet | 6 Oktober 2015 09:45
Setelah mendepak Brendan Rodgers, Liverpool memang tengah mencari nahkoda baru. Nama Klopp sangat santer disebut sebagai calon suksesornya bersama dengan nama Carlo Ancelotti.
Dan menurut Molby, salah satu alasan mengapa Liverpool harus menunjuk Klopp sebagai pelatih karena mantan pelatih Borussia Dortmund itu memiliki kepercayaan diri dan juga mampu membuat fans bahagia.
Penggantinya harus Jurgen Klopp. Dia adalah orang yang ideal untuk mengambil alih posisi Brendan Rodgers. Dia punya kepercayaan, dan terlebih lagi, dia bisa membuat fans percaya lagi pada tim, ujarnya.
Menurut laporan, Liverpool akan memastikan nama pelatih baru setelah jeda internasional atau sebelum melawan Tottenham Hotspur.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Fakta Unik Jurgen Klopp, Kandidat Pelatih Liverpool
Editorial 5 Oktober 2015, 23:02 -
Inilah Alasan Kenapa Jurgen Klopp Cocok untuk Liverpool
Liga Inggris 5 Oktober 2015, 22:17 -
Phil Thompson Sebut Liverpool Sudah Dapatkan Pelatih Baru
Liga Inggris 5 Oktober 2015, 21:59 -
Ketika Pemain Liverpool Iringi Kepergian Brendan Rodgers
Liga Inggris 5 Oktober 2015, 20:47 -
Klopp Akan Buat Fans Liverpool Bahagia
Liga Inggris 5 Oktober 2015, 18:32
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39