Modric Kecam Spurs Terkait Transfernya ke Madrid
Editor Bolanet | 28 Agustus 2012 11:40
- Setelah resmi berseragam Real Madrid dengan nilai transfer 42 juta euro, Luka Modric mengecam Tottenham Hotspur. Gelandang asal Kroasia ini berang dengan sikap Spurs yang terus menahannya di White Hart Lane.
Negosiasi berjalan dengan panjang dan saya sudah melewatkan dua pertandingan, ucap Modric saat diperkenalkan Madrid di depan media.
Saya sudah berlatih dengan pelatih fisik , berlatih keras agar bisa bugar untuk Kroasia. Saya harap hanya butuh beberapa minggu saja untuk mencapai puncak kebugaran yang saya dan Real Madrid harapkan, imbuh Modric.
Modric dan Madrid sudah mencapai kesepakatan terlebih dulu, namun kedua klub masih belum sepakat soal harga. Alasan itu yang kemudian membuat pemilik Spurs, Daniel Levy menahan kepergian pemain berusia 26 tahun itu. (gl/mac)
Negosiasi berjalan dengan panjang dan saya sudah melewatkan dua pertandingan, ucap Modric saat diperkenalkan Madrid di depan media.
Saya sudah berlatih dengan pelatih fisik , berlatih keras agar bisa bugar untuk Kroasia. Saya harap hanya butuh beberapa minggu saja untuk mencapai puncak kebugaran yang saya dan Real Madrid harapkan, imbuh Modric.
Modric dan Madrid sudah mencapai kesepakatan terlebih dulu, namun kedua klub masih belum sepakat soal harga. Alasan itu yang kemudian membuat pemilik Spurs, Daniel Levy menahan kepergian pemain berusia 26 tahun itu. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 27 Agustus 2012, 21:45
-
Luis Garcia: Getafe Layak Menang dari Madrid
Liga Spanyol 27 Agustus 2012, 21:15 -
Messi: Saya Beruntung Bisa Cetak Gol
Liga Spanyol 27 Agustus 2012, 18:00 -
Mourinho Paksa Kaka Keluar Bernabeu?
Liga Spanyol 27 Agustus 2012, 16:17 -
Mou Dorong Sahin Gabung Liverpool
Liga Inggris 27 Agustus 2012, 14:30
LATEST UPDATE
-
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10