Minat Tottenham Pada Negredo Belum Padam
Editor Bolanet | 2 November 2012 11:20
El Desmarque Sevilla mengungkapkan jika Presiden Los Nervionenses, Jose Maria del Nido mengaku telah menolak tawaran 20 juta euro dari klub Premier League musim panas kemarin, meski ia tak membuka identitas klub bersangkutan.
Rumor yang berkembang meyakini klub itu adalah Spurs. Namun niatan manajer Andre Villas-Boas kala itu untuk menambah amunisi di lini depannya terbentur pada deadline bursa transfer 31 Agustus kemarin.
Laporan The People juga menyebut Spurs sudah meminati Negredo semasa masih ditangani Harry Redknapp. Peluang Negredo hijrah ke Premier League bisa jadi kian besar andai Emmanuel Adebayor dilepas awal tahun depan.
Del Nido belakangan mengklaim jika tahun depan Sevilla mungkin terpaksa menjual pemain mereka demi menyeimbangkan neraca mereka, apalagi jika ada tawaran yang menarik. (foes/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Antisipasi Kepergian Bale, Spurs Incar Alexis Sanchez
Liga Inggris 1 November 2012, 14:00 -
Deschamps Pertanyakan Kepindahan Lloris ke Spurs
Liga Inggris 31 Oktober 2012, 14:45 -
Soton Selidiki Insiden Lemparan Artur Boruc
Liga Inggris 30 Oktober 2012, 22:43 -
Gallas: Trofi Lebih Penting Dari Spot Liga Champions, Wenger!
Liga Inggris 30 Oktober 2012, 13:40 -
Video: Dua Fans Spurs Rebutan Kaus Friedel
Open Play 30 Oktober 2012, 10:40
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39