Minat Arsenal Boyong Valdes Disaingi Monaco
Editor Bolanet | 29 April 2013 11:25
- AS Monaco tampak serius menambah kekuatan menyambut musim depan. Salah satunya dengan memburu kiper , Victor Valdes.
Ogah perpanjang kontrak, Valdes dipastikan tak akan bertahan di Camp Nou saat kontraknya saat ini habis 2014 mendatang. Bahkan ia dikabarkan bisa pergi lebih cepat pada bursa transfer musim panas nanti.
El Mundo Deportivo mengklaim jika kini Monaco masuk dalam perburuan Valdes dan siap menyaingi yang selama ini dikabarkan jadi tujuan favorit kiper timnas Spanyol itu.
Meski bermain di Ligue 2 alias kasta kedua Liga Prancis, Monaco menyusun proyek ambisius kembali ke jajaran elit Ligue 1 dan juga Eropa sejak diambil alih konsorsium pimpinan taipan Rusia, Dmitry Rybolovlev. [initial]
(tri/row)
Ogah perpanjang kontrak, Valdes dipastikan tak akan bertahan di Camp Nou saat kontraknya saat ini habis 2014 mendatang. Bahkan ia dikabarkan bisa pergi lebih cepat pada bursa transfer musim panas nanti.
El Mundo Deportivo mengklaim jika kini Monaco masuk dalam perburuan Valdes dan siap menyaingi yang selama ini dikabarkan jadi tujuan favorit kiper timnas Spanyol itu.
Meski bermain di Ligue 2 alias kasta kedua Liga Prancis, Monaco menyusun proyek ambisius kembali ke jajaran elit Ligue 1 dan juga Eropa sejak diambil alih konsorsium pimpinan taipan Rusia, Dmitry Rybolovlev. [initial]
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Lewati Rekor Cristiano Ronaldo (Lagi)
Liga Spanyol 28 April 2013, 14:00 -
Review: San Mames Terlalu Tangguh Bagi Barca
Liga Spanyol 28 April 2013, 01:06 -
Asal Gusur Madrid, Vilanova Tak Peduli Kapan Barca Juara
Liga Spanyol 27 April 2013, 20:34 -
Vilanova Tak Berani Pastikan Nasib Abidal dan Valdes
Liga Spanyol 27 April 2013, 18:26 -
Vilanova: Tim Manapun Pasti Bergantung Messi
Liga Champions 27 April 2013, 16:30
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39