Milner Ingin City Berhenti Menang Dengan Skor Besar
Editor Bolanet | 26 Desember 2013 12:35
Entah bermaksud berkelakar atau memang serius, gelandang City, James Milner malah meminta rekan-rekannya untuk mengontrol nafsu mencetak gol mereka usai Natal. Pria 27 tahun ini ingin timnya bermain lebih membosankan di pergantian tahun.
Kami sebenarnya ingin memainkan pertandingan yang lebih membosankan, mungkin cukup dengan skor 1-0 atau 2-0, ungkap Milner seperti dilansir Metro.
Ketika sudah unggul 2-0, kelihatannya pekerjaan telah tuntas. Namun tentu akan menjadi kekecewaan besar jika pada akhirnya kami gagal menang dengan begitu banyaknya laga berat menanti di depan.
Jika melihat jadwal, wajar jika Milner berkata demikian. Lawan yang dihadapi City dalam laga boxing day adalah yang saat ini memuncaki klasemen sementara. Milner nampaknya tidak cukup yakin timnya bisa meraih kemenangan telak melawan The Reds yang musim ini tengah berada di performa terbaik.[initial]
Baca Juga
- Terry: Tak Ada Masalah Dengan Pertahanan Chelsea
- Lucas: Liverpool Hanya Bidik Jatah Eropa
- Moyes: Seperti Januzaj, Ronaldo Juga Sering Dibully
- Redknapp: Sherwood Bisa Bawa Tottenham ke Eropa
- Putri Legenda Inggris Ternyata 'Kembaran' Mesut Ozil
- Dempsey Optimis Fulham Lolos dari Maut Degradasi
- Welbeck Bisa Perpanjang Daftar Cedera MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lucas: Suarez Masih Bisa Lebih Hebat Lagi
Liga Inggris 25 Desember 2013, 22:51 -
Preview: Man City vs Liverpool, Hujan Gol di Etihad?
Liga Inggris 25 Desember 2013, 17:01 -
Rodgers: Favorit Juara Masih Manchester City
Liga Inggris 25 Desember 2013, 14:52 -
Gerrard: Suarez Sudah Jadi Pemain Terbaik Dunia
Liga Inggris 24 Desember 2013, 21:51 -
Alasan Wilshere Acungkan Jari Tengah Terungkap
Liga Inggris 24 Desember 2013, 20:03
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39