Milan Tutup Pintu Torres ke Liverpool

Editor Bolanet | 15 Desember 2014 09:13
Milan Tutup Pintu Torres ke Liverpool
Fernando Torres. (c) AFP
- CEO AC Milan, Adriano Galliani, menepis spekulasi yang menyebut bahwa klub bakal melepas Fernando Torres di bursa transfer Januari mendatang.

Torres bergabung dengan Rossoneri melalui skema pinjaman dua tahun dari di musim panas ini, namun ia tak kunjung tampil bagus di Serie A. Belakangan ini, mulai muncul spekulasi yang menyebut ia bakal kembali ke klub lamanya, .

Ia  sudah pasti akan terus bertahan, tutur Galliani pada Mediaset.

Seseorang bisa saja pergi, namun jika ada pemain baru yang datang, pungkasnya.

Milan baru saja menang atas Napoli 2-0 di Serie A dini hari tadi. [initial]

 (med/rer)