Mikel: Kepergian Mourinho Buat Atmosfer Chelsea Positif
Editor Bolanet | 30 Desember 2015 07:19
Mourinho dipecat dari Stamford Bridge, hanya lima bulan usai membantu tim meraih gelar juara Premier League, usai mencatat start buruk di liga domestik.
Dan meski tim kini masih duduk di papan bawah klasemen, menyambut 2016, Mikel percaya bahwa atmosfer ruang ganti sudah lebih baik sejak kedatangan Guus Hiddink.
Kami sudah bisa melupakan semuanya dan atmosfer yang ada di klub sudah membaik sejak ada pergantian manajer. Semuanya baik-baik saja sekarang, kami hanya tinggal meraih hasil yang bagus, jelas Mikel pada Goal International.
Jose adalah manajer fantastis dan ia akan selalu jadi sosok fantastis. Namun kadang sepakbola adalah olahraga yang kejam dan Anda hanya harus melangkah maju.
Ia kembali ke klub untuk kali kedua dan memenangkan dua trofi, namun sekarang ia sudah pergi dan kami harus terus maju. Apakah ini keputusan yang tepat? Siapa yang akan tahu? Kita baru tahu jawabnya di masa depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 29 Desember 2015, 23:39
-
Dengan Schneiderlin, MU Lebih Sulit Dikalahkan
Liga Inggris 29 Desember 2015, 22:53 -
Solid Lawan MU, Nevin Sanjung Ivanovic
Liga Inggris 29 Desember 2015, 21:45 -
Schneiderlin: Fans MU Layak dapat Permainan Atraktif
Liga Inggris 29 Desember 2015, 20:22 -
Imbang Lawan Chelsea, Schneiderlin Tak Bisa Tidur
Liga Inggris 29 Desember 2015, 20:09
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10