Mikel Bantah Klaim Cabut Dari Chelsea
Editor Bolanet | 22 Juni 2013 12:38
Sebelumnya gelandang Nigeria itu dikutip harian Turki, Sabah mengatakan dirinya 'sudah bermain cukup lama untuk Chelsea dan kini saatnya hengkang'. Dan tawaran Galatasaray yang menjanjikan Liga Champions disebut sebagai salah satu alasannya menuju Istanbul.
Namun kala dikonfirmasi oleh KickOffNigeria.com via SMS, Mikel yang tengah membela tim Elang Super di Piala Konfederasi 2013 membantahnya. Hahaha saya tak mengatakan itu, tulisnya melalui pesan singkat.
Chelsea sendiri sudah membantah jika gelandang mereka itu melakukan wawancara soal masa depannya. Maklum sejak tiba di Brasil bersama negaranya, ia hanya ambil bagian dalam sekali wawancara di sisi lapangan dan itupun sama sekali tak membicarakan rencana kepindahan. [initial]
Baca Juga: (twg/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Sepakati Deal Jersey Terbesar Dengan Adidas
Bolatainment 21 Juni 2013, 21:32 -
Mourinho Ingin De Bruyne Bermain di Chelsea
Liga Inggris 21 Juni 2013, 20:01 -
Juan Mata: Spanyol Bersenang-senang
Piala Dunia 21 Juni 2013, 18:45 -
Chelsea, Klub Paling 'Dibenci' Fans Dalam Polling Trinity Mirror
Bolatainment 21 Juni 2013, 16:30 -
Klub Gurem Thailand Bisa Gagalkan Lawatan MU dan Chelsea
Liga Inggris 21 Juni 2013, 15:50
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39