Mignolet: Saya Tak Sangka Arsenal Mudah Ditaklukkan
Editor Bolanet | 11 Februari 2014 07:21
Arsenal datang dengan status sebagai pemuncak klasemen. Namun secara mengejutkan mereka sudah tertinggal empat gol di 20 menit awal dan akhirnya menyerah 5-1. Mignolet menyebutnya sebagai tiga poin yang amat penting dalam ambisi mereka mengamankan posisi empat besar.
Amat penting untuk mendapat tiga angka karena amat sulit untuk terus berada di empat besar, tuturnya pada reporter.
Kami berharap mendapat hasil yang baik dan setelah 20 menit, skornya 4-0. Itu lebih mudah dari yang kami duga. Di sisi lain, kami juga bersyukur bisa mencapai misi yang sudah kami tentukan sebelumya. Skor akhir mengggambarkan permainan kami yang luar biasa baik, pungkas Mignolet.
Apakah kalian juga awalnya mengharap duel yang sengit dengan Arsenal, sama seperti Mignolet Bolaneters? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Yakin Arsenal Masih Bisa Juara
Liga Inggris 10 Februari 2014, 22:24 -
Arsenal Kalah, Fans Liverpool Meninggal Dibunuh
Bolatainment 10 Februari 2014, 21:42 -
Suarez: Messi Butuh Bantuan Rekan-rekannya
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 21:29 -
Forlan Akui Turut Berperan Saat Suarez Gabung Liverpool
Bolatainment 10 Februari 2014, 21:15 -
'Jangan Tutup Peluang Arsenal Juara Dulu'
Liga Inggris 10 Februari 2014, 21:11
LATEST UPDATE
-
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22 -
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Pembelaan Thierry Henry kepada Christian Pulisic
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:06 -
Dipecat Juventus, Thiago Motta Dapat Dukungan dari Inzaghi dan Gasperini
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:01 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10