Mignolet: Saya Harus Bersaing dengan Casillas dan Hart
Rero Rivaldi | 29 Mei 2017 08:10
Bola.net - - Simon Mignolet mengakui bahwa ia akan terus berusaha keras untuk mendapatkan tempat di tim inti , yang belakangan terus dikaitkan dengan sejumlah kiper anyar seperti Joe Hart, Iker Casillas, dan Marc-Andre Ter Stegen.
Pemain Belgia sudah menjalani empat tahun karir di Anfield dan tampil di tak kurang dari 179 pertandingan.
Ia direkrut dari Sunderland dengan harga 9 juta poundsterling dan mengikat kontrak lima tahun di Januari 2016.
Namun demikian, Mignolet sempat hanya jadi cadangan musim ini dan sang pemain mengaku ia tak bisa melakukan apapun kecuali bekerja keras untuk membuktikan kemampuannya.
Semua orang bisa melihat statistik saya dan saya terus bersaing dengan pemain ini atau pemain itu, tutur Mignolet di Liverpool Echo.
Saya bersaing dengan Manuel Neuer, Marc-Andre Ter Stegen, Joe Hart, Iker Casillas. Saya tahu semua nama yang akan beredar, saya tahu apa yang sudah saya lakukan musim ini akan dilupakan begitu saja.
Saya tak bersaing dengan mereka yang ada di ruang ganti. Saya bersaing dengan diri saya sendiri. Tidak ada gunanya mengeluhkan apa yang terjadi di sekitar saya. Saya sudah menunjukkan saya bisa menghadapi situasi yang ada dan saya siap melakukannya lagi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tribut Steven Gerrard Untuk Sang Raja Roma, Totti
Liga Italia 28 Mei 2017, 22:53 -
Aubameyang Ingin Hengkang, Liverpool Siaga
Liga Inggris 27 Mei 2017, 23:50 -
Liga Champions Dianggap Vital Bagi Liverpool
Liga Champions 26 Mei 2017, 23:34 -
Tite Serukan Coutinho Pemain yang Cocok untuk Barca
Liga Spanyol 26 Mei 2017, 21:42 -
Leipzig Bersedia Lepas Keita ke Liverpool
Liga Inggris 26 Mei 2017, 21:12
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39