Mignolet Akui Liverpool Tak Maksimal Lawan Arsenal
Editor Bolanet | 6 April 2015 17:32
Pasukan Brendan Rodgers harus kebobolan gol yang dicetak oleh Hector Bellerin, Mesut Ozil, Alexis Sanchez dan Olivier Giroud. Liverpool memang sempat memperkecil kedudukan lewat penalti Jordan Henderson, namun usaha mereka untuk mengejar semakin berat setelah Emre Can diusir wasit.
Kami tidak memulai pertandingan melawan Arsenal dengan yang terbaik tapi kemudian kami bisa kembali masuk ke permainan dan menciptakan beberapa peluang, ujar Mignolet di situs resmi klub
Sayangnya, kami tidak bisa memanfaatkan semua peluang dan kemudian kebobolan tiga gol dalam waktu yang sangat singkat sehingga mematikan permainan. Di babak kedua kami bermain untuk harga diri. Kami bermain lebih baik dan mencetak satu gol tapi kemudian setelah kami bermain 10 orang kami kebobolan lagi.
Dengan hasil ini Liverpool tetap berada di posisi lima di klasemen sementara Premier League dengan koleksi 54 poin dari 31 laga. Mereka terpaut tujuh poin dari peringkat empat yang kini dihuni oleh Manchester City.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Ungkap Alasan Tak Bawa Balotelli Hadapi Arsenal
Liga Inggris 5 April 2015, 19:42 -
Henderson Optimis Liverpool Bisa Salip MU
Liga Inggris 5 April 2015, 17:58 -
Liverpool Beres, Cazorla Incar Burnley
Liga Inggris 5 April 2015, 17:28 -
Owen Yakin Fans Sterling Kini Semakin Berkurang
Liga Inggris 5 April 2015, 17:23 -
Gebuk Liverpool, Cazorla Puji Kekompakan Arsenal
Liga Inggris 5 April 2015, 17:05
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39