Michel: Di Tim Lain, Messi Belum Tentu Hebat
Rero Rivaldi | 4 Januari 2017 10:20
Bola.net - - Lionel Messi belum tentu akan bermain sebagus sekarang, jika ia membela tim lain di luar .
Hal tersebut merupakan pendapat dari mantan pemain Real Madrid yang kini menjadi manajer, Michel. Pria Spanyol itu menyebut bahwa Messi mampu mengeluarkan potensi terbaiknya, karena di Catalan ia selalu dikelilingi oleh pemain hebat yang bisa memahami permainannya.
Ini mungkin menjelaskan mengapa bintang Barcelona itu kerap tak mampu tampil impresif ketika membela timnas Argentina.
Anda bisa bermain amat bagus, karena anda dikelilingi oleh pemain yang amat bagus. Pada akhirnya, Barca tidak hanya soal Messi, namun juga Busquets, Iniesta, Luis Suarez, dan Sergi Roberto. Mungkin Messi, di tim lain dengan pemain yang lain, tidak akan tampil sama seperti sekarang, tutur Michel di beIN Sports.
Dia adalah pemain yang berkualitas dan luar biasa. Tidak ada cara yang pasti untuk menghentikannya, karena dia adalah pemain dengan kualitas teknik yang hebat dan juga punya kemampuan lengkap.
Messi dan Barcelona kini tengah bersiap untuk menghadapi Athletic Bilbao di pertandingan leg pertama babak 16 besar Copa del Rey.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Athletic Bilbao vs Barcelona 6 Januari 2017
Liga Spanyol 3 Januari 2017, 15:38 -
10 Tantangan Untuk Messi Tahun Ini
Editorial 3 Januari 2017, 15:28 -
Gol-gol Pembuka Tahun Barcelona Satu Dekade Terakhir
Open Play 3 Januari 2017, 14:13 -
Gol-gol Terbaik Barcelona di Copa vs Bilbao
Open Play 3 Januari 2017, 13:52 -
Ronaldo Desak Madrid Cegah Dybala ke Barca
Liga Spanyol 3 Januari 2017, 11:45
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39