Messi Sarankan Sanchez Gabung PSG?
Afdholud Dzikry | 8 Oktober 2017 05:00
Bola.net - - Bintang Barcelona, Lionel Messi dikabarkan telah mengatakan kepada bintang Arsenal, Alexis Sanchez untuk bergabung dengan Neymar di PSG.
Sanchez menghadapi keputusan besar mengenai masa depannya di Arsenal ketika kontraknya berakhir pada akhir kampanye musim ini.
Pemain internasional Chile tersebut telah didekati Manchester City selama musim panas lalu dan nyaris bergabung saat hari terakhir transfer. Namun kegagalan Arsenal mendatangkan Thomas Lemar menggagalkan kepindahannya itu.
Dan kini laporan dari Spanyol, Don Balon mengklaim bahwa mantan rekan setim Sanchez di Barcelona, Lionel Messi telah menyarankan agar Sanchez pindah ke Parc des Princes.
Dikatakan dalam laporan itu, Messi dan Sanchez memiliki hubungan dekat sejak bermain bersama di Barcelona. Dan keduanya disebut hingga saat ini masih sering berkomunikasi.
Dalam laporan yang sama juga disebutkan bahwa Messi sadar bahwa Barcelona tak akan tertarik mendatangkan kembali Sanchez, meskipun dengan biaya gratis. Karena itu, dia menyarankan agar Sanchez pergi ke PSG, di mana dia bisa menjadi salah satu bintang lini depan bersama Neymar, Edinson Cavani dan Kylian Mbappe.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Beda Griezmann dan Neymar di Mata Mbappe
Piala Dunia 7 Oktober 2017, 19:50 -
Madrid Pertimbangkan Untuk Tampung Cavani
Liga Spanyol 6 Oktober 2017, 18:10 -
Neymar Inginkan Reuni Sanchez di PSG
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 13:50 -
Alba Klaim Kepergian Neymar Tak Lukai Barcelona
Liga Spanyol 6 Oktober 2017, 12:00 -
Kiper PSG Berang Digosipkan Bakal Hengkang
Liga Eropa Lain 6 Oktober 2017, 08:50
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39