Meski Gagal Menang, Mourinho Hargai Usaha Para Pemain MU
Rero Rivaldi | 27 Desember 2017 08:20
Bola.net - - Jose Mourinho mengatakan ia bahagia dengan performa yang ditunjukkan oleh para pemain Manchester United belakangan ini.
Hal tersebut ditegaskan oleh sang manajer, meski Setan Merah tercatat gagal memenangkan tiga pertandingan terakhir mereka di semua kompetisi.
Setelah disingkirkan Bristol City di babak perempat final Piala Liga, United hanya sanggup meraup dua poin dari Leicester City dan Burnley di Premier League.
Namun menurut pandangan Mourinho, timnya sudah menunjukkan permainan yang apik dan mencetak gol berkelas.
Para pemain melakukan apa yang mereka bisa dan mereka bermain dengan baik, jelasnya di Goal International.
Menurut saya, di dua pertandingan terakhir, kami punya 15 peluang untuk mencetak gol dan kami kemasukan tiga gol berkategori 'S' dan sebuah tendangan bebas yang luar biasa.
Jadi para pemain sudah melakukan apa yang mereka bisa, mereka mencoba dan berusaha keras dengan semua masalah dan cedera yang kami punya. Saya tidak bahagia dengan hasil akhir ini, dan juga ketika melawan Leicester, namun saya bahagia dengan para pemain saya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Siapkan Klausul Spesial Untuk Sessegnon
Liga Inggris 26 Desember 2017, 22:45 -
Martial Bantah Bersitegang Dengan Mourinho
Liga Inggris 26 Desember 2017, 22:15 -
Bukan Ke Turki, Ini Destinasi Fellaini Berikutnya?
Liga Inggris 26 Desember 2017, 21:50 -
Jenas Tak Akan Terkejut Jika Griezmann Gabung MU
Liga Inggris 26 Desember 2017, 21:15 -
Legenda Liverpool Klaim De Gea Sebagai Kiper Terbaik Dunia
Liga Inggris 26 Desember 2017, 18:45
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39