Mertesacker Sesalkan Kekalahan Arsenal
Haris Suhud | 15 Oktober 2017 15:55
Bola.net - - Kapten Arsenal, Per Mertesacker, sesalkan kekalahan kubunya ketika menghadapi di Premier League, Minggu . Dalam pertandingan yang berlangsung di Vicarage Road tersebut, The Gunners harus menyerah dengan skor 2-1.
Sebagai tim tamu, Arsenal sebenarnya bisa unggul lebih dulu lewat gol sundulan Mertesacker. Namun Troy Deeney kemudian menyamakan kedudukan di menit 71 lewat tendangan penalti. Tom Cleverley menjadi penentu kemenangan tuan rumah di menit-menit akhir.
Hadiah penalti untuk tuan rumah diberikan oleh wasit setelah Hector Bellerin dianggap melakukan pelanggaran pada Richarlison.
Terlepas dari hadiah penalti yang kontroversial tersebut, Mertesacker menyesalkan karena Arsenal tak bisa berbuat banyak dalam pertandingan ini. Ia mengatakan Arsenal harus bangkit setelah kekalahan ini.
Saya tak tahu, saya tak bisa mengatakan [apakah kejadian itu sebuah penalti]. Semua berlangsung cepat dan sulit memberikan penilaian terhadap keputusan wasit, ucap Mertesakcer usai pertandingan.
Saya rasa [kekalahan] ini adalah panggilan untuk bangkit, tapi tak terlalu keras, sambungnya.
Ini merupakan kekalahan Arsenal yang ketiga kalinya di Premier League musim ini. Hasil ini membuat tim besutan Arsene Wenger masih duduk di peringkat enam klasemen sementara.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Merson Minta Wenger Coret Ozil Dari Line Up Arsenal
Liga Inggris 14 Oktober 2017, 17:30 -
Mau Lozano, Arsenal Diminta Siapkan 30 Juta Pounds
Liga Inggris 14 Oktober 2017, 16:50 -
Ancelotti Tolak Latih Timnas Italia?
Piala Dunia 14 Oktober 2017, 16:30 -
Arsenal Diklaim Tidak Terpengaruh Situasi Ozil dan Sanchez
Liga Inggris 14 Oktober 2017, 15:10 -
Bahagianya Kolasinac Dilatih Wenger
Liga Inggris 14 Oktober 2017, 14:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39