Mertesacker Bantah Kabar Hengkang Dirinya
Editor Bolanet | 18 Mei 2013 01:01
Bek asal yang direkrut Arsenal sejak Agustus 2011 lalu tersebut seringkali mendapat kritik atas penampilannya. Itulah sebabnya, rumor yang beredar menyebutkan bahwa Mertasacker akan hengkang pada musim panas nanti.
Menurut Mertesacker, dirinya saat ini merupakan bagian penting dari Arsenal. Hal tersebut menjadi mendorong dirinya untuk tetap membela The Gunners.
Saya tidak berpikir mereka ingin menyingkirkan saya setelah musim ini, kata Mertesacker dalam sebuah wawancara dengan media Jerman.
Saya telah menjadi bagian integral dari tim dan telah benar-benar mendapatkan rasa hormat di sini, pungkasnya. (esp/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Dibekali 70 Juta Pound Untuk Boyong Rooney
Liga Inggris 17 Mei 2013, 22:47 -
Arsenal Tinggal Selangkah Lagi Gaet Yaya Sanogo
Liga Inggris 17 Mei 2013, 18:06 -
Wenger: Saya Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 17 Mei 2013, 17:55 -
Pardew: Kontra Arsenal, Newcastle Ingin Beri 'Hiburan'
Liga Inggris 17 Mei 2013, 16:35 -
Arsenal dan Spurs Bersaing Dapatkan Borja Valero
Liga Champions 17 Mei 2013, 16:15
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39