Mertesacker Bangga Ditunjuk Sebagai Pelatih Akademi Arsenal
Afdholud Dzikry | 11 Juli 2017 14:28
Bola.net - - Kapten Arsenal, Per Mertesacker mengaku sangat bangga dengan penunjukan dirinya sebagai pelatih akademi The Gunners mulai musim 2018-2019 mendatang.
Musim depan memang akan menjadi musim terakhir Mertesacker sebagai pemain setelah dia memutuskan untuk pensiun. Bek asal Jerman itu tak akan menganggur karena klub sudah memutuskan untuk mengangkatnya sebagai pelatih akademi.
Musim lalu, Arsenal memilih memperpanjang kontrak bek 32 tahun itu selama 12 bulan. Sayangnya bek jangkung itu jarang main karena dibekap cedera. Dan beberapa waktu lalu, dia juga mengatakan bahwa itu akan menjadi musim terakhirnya sebagai pemain.
Ada banyak kebanggaan. Ini menunjukkan bahwa klub percaya pada saya, tidak hanya sebagai pemain. Ada banyak pemain muda yang datang dan itulah kenapa saya sangat senang dan sangat istimewa untuk mengambil alih dari musim depan, terangnya.
Saya telah memutuskan untuk berhenti bermain, itu adalah keputusan pertama saya. Saya menyadari bahwa saya harus berhenti setelah karir yang sangat bagus dan panjang, dan sekarang saya berada di pramusim mempersiapkan musim terakhir saya, dan saya harus menikmatinya sebanyak mungkin, tambahnya.
Saya sangat senang, jelas soal musim ini untuk mengakhiri karir saya dengan baik, dan kemudian memulai peran yang benar-benar baru, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Walcott Enggan Tinggalkan Arsenal
Liga Inggris 10 Juli 2017, 16:03 -
Fans Arsenal Diminta Bersabar Pada Lacazette
Liga Inggris 10 Juli 2017, 12:20 -
Szczesny Semakin Dekat ke Juventus?
Liga Italia 10 Juli 2017, 09:00 -
Arsenal Tak Akan Lepas Alexis Sanchez ke Man City
Liga Inggris 10 Juli 2017, 03:59 -
Wenger Kini Ingin Datangkan Brozovic
Liga Inggris 9 Juli 2017, 20:28
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39