Merson: Wenger Tak Diinginkan di Arsenal
Editor Bolanet | 23 April 2016 23:20
Merson, yang tercatat sudah membuat 400 penampilan untuk The Gunners, percaya bahwa mantan bosnya sudah bertingkah seperti seseorang yang tidak diinginkan, usai semua pihak memintanya untuk segera mundur dari klub.
Merson mengatakan pada Sky Sports: Saat ini adalah situasi yang sulit. Ia bertingkah seperti penghuni liar yang tidak diinginkan keberadaannya oleh semua orang.
Anda tahu, anda punya seseorang yang ingin tinggal di rumah anda dan anda ingin mengusirnya, namun anda tidak bisa!
Mereka harus segera membuat keputusan yang tepat. Mereka harus segera berubah! Arsene Wenger mendapat banyak kritikan sekarang, dan ia akan segera dilupakan atas semua hal-hal luar biasa yang sudah ia perbuat untuk klub di masa lalu. [initial]
Baca Juga:
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Termasuk pada Iwobi, Ozil Terkesan dengan Youngster Arsenal
Liga Inggris 22 April 2016, 22:21 -
Ozil: Saya Pencetak Assist Terbaik di Dunia
Liga Inggris 22 April 2016, 21:42 -
Wilshere Dijamin Masuk Skuat Inggris di Euro 2016
Liga Inggris 22 April 2016, 14:56 -
Data dan Fakta Premier League: Sunderland vs Arsenal
Liga Inggris 22 April 2016, 11:04 -
Prediksi Sunderland vs Arsenal 24 April 2016
Liga Inggris 22 April 2016, 10:52
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10