Merson: United Tengah Alami Momen Bagus
Editor Bolanet | 5 Maret 2016 12:20
Setan Merah banyak mendapat kritik atas performa mereka musim ini, namun mereka kini telah menang di empat laga terakhir di semua ajang dan sekaligus melepas tekanan dari pundak manajer Louis van Gaal.
United kini mengumpulkan poin yang sama dengan tim peringkat empat Manchester City dan Merson mendukung Setan Merah untuk mencatat prestasi bagus musim ini.
Manchester United telah membalikkan keadaan dan kadang anda memang hanya membutuhkan keberuntungan, tutur Merson pada Sky Sports.
Saya kira mereka beruntung di pertandingan melawan Watford, yang punya banyak peluang dan mungkin dua bulan silam mereka akan mencetak gol dan pulang dengan kemenangan 2-0 dan semua orang akan mencemooh. Namun mereka mencetak gol di lima menit akhir dan semua orang bahagia, mereka tengah dalam momen yang bagus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chicharito Sering Dapat SMS Dari Ferguson
Liga Inggris 4 Maret 2016, 23:03 -
Chicharito Beberkan Alasan Pensiunnya Ferguson
Liga Inggris 4 Maret 2016, 22:59 -
Begini Rencana MU Intimidasi di Kandang Liverpool
Liga Eropa UEFA 4 Maret 2016, 22:07 -
Joe Cole: Rashford Sesuatu yang Spesial
Liga Inggris 4 Maret 2016, 20:58 -
Prediksi WBA vs Manchester United 6 Maret 2016
Liga Inggris 4 Maret 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39