Merson: Chelsea vs Arsenal, Tekanan di Pundak Wenger
Editor Bolanet | 18 September 2015 09:14
The Gunners akan menghadapi The Blues di Stamford Bridge, usai secara mengejutkan kalah 1-2 dari Dinamo Zagreb di duel pembuka Liga Champions pekan ini.
Tim asuhan Arsene Wenger kala itu bermain dengan 10 orang usai Olivier Giroud mendapatkan kartu merah.
Saya harus mengatakan Chelsea akan menang di laga pekan ini. Rekor mereka melawan Arsenal benar-benar luar biasa, mereka tidak akan kalah. Saya tahu Arsenal menang di Community Shield, namun laga itu memang penting bagi mereka, jelas Merson pada reporter.
Chelsea membuat perubahan di Liga Champions, namun mereka bermain di kandang. Arsenal benar-benar kacau. Anda tak bisa membuat enam perubahan ketika bermain tandang. Wenger amat naif. Anda harus mencatat start positif, terutama jika segrup dengan Bayern. Ia kini akan mendapatkan tekanan yang amat besar jelang laga melawan Chelsea. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perkenalkan, Si Manis Kekasih Baba Rahman
Bolatainment 17 September 2015, 22:30 -
Usai Lawan Maccabi Tel Aviv, Tak Ada Istirahat untuk Chelsea
Liga Inggris 17 September 2015, 19:58 -
Fabregas: Wajib Menang Lawan Arsenal
Liga Inggris 17 September 2015, 19:55 -
Prediksi Chelsea vs Arsenal 19 September 2015
Liga Inggris 17 September 2015, 18:50 -
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Arsenal
Liga Inggris 17 September 2015, 18:45
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39