Menohok! Gabriel Magalhaes Ejek Pierre-Emerick Aubameyang Usai Arsenal Permalukan Chelsea
Ari Prayoga | 7 November 2022 09:10
Bola.net - Gabriel Magalhaes mengejek Pierre-Emerick Aubameyang usai Arsenal mengalahkan Chelsea 1-0 di Stamford Bridge, Minggu (6/11/2022) malam WIB.
Gabriel menjadi pahlawan kemenangan Arsenal di markas Chelsea dalam partai Premier League 2022/2023 pekan ke-15 ini berkat gol semata wayang yang ia cetak di babak kedua.
Kemenangan ini membawa Arsenal kembali menduduki puncak klasemen usai sempat direbut Manchester City. Arsenal kini memiliki poin 34, unggul dua angka dari City.
Ejekan Gabriel Magalhaes
Aubameyang menjadi sorotan di laga ini mengingat ia pernah lama memperkuat Arsenal. Sebelum pertandingan, Auba pun menjadi bintang teaser yang dirilis Chelsea.
Teaser tersebut mengusung jargon 'Tak ada masalah pribadi'. Hal inilah yang kemudian menjadi senjata Gabriel untuk balas mengejek Aubameyang.
Lewat akun Twitter pribadinya, Gabriel melontarkan ejekan kepada Aubameyang dan Chelsea. "Tak ada masalah pribadi. London Merah."
Warganet di media sosial Twitter pun ikut meramaikan unggahan Gabriel ini. Berikut beberapa di antaranya.
Ejekan Gabriel Magalhaes
Gabriel gedeg lihat Auba
Diajak selebrasi malah gak mau
Gabriel mengingatkan Auba
Raja troll nomor 1
Klasemen Premier League 2022/23
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Dipecundangi Arsenal, Potter: The Gunner Pantas Menang
Liga Inggris 6 November 2022, 23:26 -
Beneran Jago! Arsenal Juara Boleh Sih, Bosen Lihat Man City Melulu!
Liga Inggris 6 November 2022, 22:00 -
Highlights Premier League: Arsenal Bekuk Chelsea 1-0
Liga Inggris 6 November 2022, 21:44
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39