Menjadi Andalan The Gunners, Giroud Beber Rahasianya
Editor Bolanet | 1 November 2013 04:01
Pemain asal tersebut bergabung dengan Arsenal pada 2012-13, namun baru di musim kedua ia menunjukkan kontribusi besar bagi The Gunners. Menurut Giroud, ia percaya bahwa performa apiknya di awal musim ini adalah buah hasil dari apa yang dilakukannya di pra-musim lalu. Ia lebih banyak melakukan persiapan daripada pertama kali ia datang ke London.
Saya pikir secara teknis saya telah memilikinya. Mungkin saya berkembang karena telah bekerja keras dalam latihan. Hal ini juga meningkatkan kepercayaan diri dan saya bisa melakukannya dengan baik sejak awal musim, kata Giroud kepada situs resmi klub.
Saya memiliki persiapan yang baik daripada musim lalu. Saya merasa sangat percaya diri, pelatih membuat saya merasa baik dan itulah sebabnya saya mencoba untuk memperbaiki performa saya sendiri setiap hari, imbuhnya.
Sementara itu, hingga saat ini Giroud telah mengoleksi delapan gol di semua ajang untuk The Gunners. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Incar Wonderkid Nigeria
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 23:02 -
Arsenal Mau Serobot Barca Gaet Ter Stegen
Liga Champions 31 Oktober 2013, 20:28 -
Dipecundangi Chelsea, Wenger Ogah Akui Skuat Arsenal 'Dangkal'
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 15:55 -
Antisipasi Kepergian Vermaelen, Arsenal Incar Reid
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 13:57 -
Mourinho Harap Ozil Main Tak Terlalu Bagus
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 11:48
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10