Menikmati Gol Solo Run Jesse Lingard dari Tengah Lapangan, Lord!
Asad Arifin | 6 April 2021 07:17
Bola.net - West Ham meraih kemenangan penting atas Wolverhampton pada pekan ke-30 Premier League. Tiga poin yang didapat The Hammers tidak lepas dari aksi gemilang Jesse Lingard pada duel ini.
Bermain di Molineux Stadium, Selasa (6/4/2021) dini hari WIB, West Ham unggul cepat pada menit ke-6. Jesse Lingard mencatatkan namanya di papan skor.
West Ham menambah dua gol lain sebelum jeda babak pertama. Pablo Fornals mencetak gol pada menit ke-14 dan Jarrod Bowen pada menit ke-38. Sedangkan, Wolves hanya membalas lewat aksi Leon Dendoncker pada menit ke-44.
Pada babak kedua, permainan West Ham sedikit mengendur. Sementara, Wolves mampu mencetak satu gol lain lewat Fabio Silva. West Ham menang 3-2.
Gol Solo Run Jesse Lingard
Jesse Lingard mencetak gol yang indah ke gawang Wolves. Pemain 28 tahun itu melakukan aksi solo run dari tengah lapangan. Bahkan, aksinya dimulai dari wilayah pertahanan West Ham.
Semuanya dimulai dari serangan balik yang dibangun Vladimir Coufal. Dia kemudian memberikan bola pada Lingard. Pemain pinjaman dari Manchester United itu lalu melewati dua pemain Wolves.
Di depan penjaga gawang, Lingard dengan tenang melepas tendangan yang kemudian menjadi gol.
Lingard kemudian juga melakukan aksi gemilang pada proses gol kedua. Lingard melakukan trik hebat di sudut lapangan. Lalu, Lingard juga membuat assist pada gol ketiga West Ham. Simak aksi lengkapnya pada video ini.
Dan, simak pula kekaguman para netizen melihat aksi Lord Lingard di bawah ini ya Bolaneters.
Lingard - Berbatov
Chelsea jadi korban
Lord Lingardinho
Ngeri
Salah tim
Gacor
Anomali performa
Layak gak nih?
Pemain mahal
MU nyesel?
Saat masih di MU
Siap ke UCL?
Sumber: West Ham, Twitter
Baca Ini Juga:
- 5 Pemain Kunci Liverpool untuk Hancurkan Real Madrid
- 5 Fakta Menarik Jelang Duel Porto Vs Chelsea
- Gerrard dan Deretan Penggawa Liverpool yang Paling Kerap Bersua Real Madrid
- Termasuk Sergio Ramos, Ini Lima Penggawa Real Madrid yang Paling Kerap Menghadapi Liverpool
- 5 Alasan Liverpool Bisa Permalukan Real Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gara-gara Ini, Manchester United Ilfeel dengan Nikola Milenkovic?
Liga Inggris 5 April 2021, 21:14 -
Haaland Kemahalan, Manchester United Beralih ke Striker RB Salzburg Ini?
Liga Inggris 5 April 2021, 21:00 -
Edinson Cavani Pergi, Manchester United Angkut Striker PSG Lagi?
Liga Inggris 5 April 2021, 20:20
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10