Mengambang di Arsenal, Bendtner Dilirik Trabzonspor
Editor Bolanet | 16 Agustus 2013 15:50
Bendtner sejatinya baru saja kembali ke skuat The Gunners, setelah menjalani masa pinjaman selama satu musim di . Alih-alih melakukan pembuktian, ia malah menjadi penghuni tetap bangku cadangan di Juventus Arena, plus mengakhiri musim 2012/13 dengan cedera tangan.
Setelah kembali ke London, Bendtner yang memang sudah tak lagi punya tempat di tim Arsene Wenger, berhasrat untuk segera hijrah. Dan Trabzonspor menjadi tim terakhir yang tengah berupaya memboyongnya, usai sempat dikaitkan dengan Eintracht Frankfurt.
Trabzonspor dilaporkan telah mengajukan proposal penawaran kepada agen dan ayah pemain 25 tahun itu, dengan kontrak berdurasi tiga tahun. Bendtner disebut tak keberatan, namun klub Turki kabarnya enggan menunggu lama untuk merealisasikan transfer.
Arsenal sendiri disebut mengajukan bandrol sebesar 2 juta pound untuk Bendtner, di mana sang pemain saat ini memiliki jumlah gaji sebesar 52,000 pound per pekannya. Hingga saat ini, Bendtner masih berlatih terpisah dengan skuat Arsenal lainnya. [initial] (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Kadang Saya Merasa Seperti Pelatih Rata-rata
Liga Inggris 15 Agustus 2013, 19:31 -
Arsenal Kembali Tawar Suarez Dengan Bandrol 49 Juta Pound
Liga Inggris 15 Agustus 2013, 16:35 -
Keown: Buru Suarez, Arsenal Bikin Fans Antusias
Liga Inggris 15 Agustus 2013, 16:15 -
Arsenal Batal Rekrut Bintang Kolombia, Sebastian Perez
Liga Inggris 15 Agustus 2013, 14:21 -
Arsenal Pertimbangkan Atsuto Uchida
Liga Inggris 15 Agustus 2013, 12:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40