Mengaku Betah, Indikasi Podolski Bertahan di Arsenal?
Editor Bolanet | 26 Mei 2014 18:39
Musim lalu, meskipun kerap absen dalam laga The Gunners karena terbelit cedera, Podolski mampu mencetak 15 gol sepanjang musim. Bahkan nama Podolski sendiri dirumorkan menjadi pemain yang mendapat rekomendasi untuk dipertahankan dalam skuat Arsenal.
Seakan menguatkan rumor tersebut, Podolski juga menegaskan bahwa dia sangat betah dengan kehidupannya di London selama dua musim terakhir.
Saya seorang pemain Arsenal, dan besok itu tak akan berubah, ujarnya.
Hengkang ke London adalah langkah yang tepat. Saya punya kesempatan untuk pergi ke klub besar dan bermain di liga terkuat dunia. Saya bahagia di kota ini, di liga dan juga di klub. Dua tahun yang luar biasa bagi saya, tandasnya. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Ingin Cetak Lebih Banyak Gol di Arsenal
Liga Inggris 25 Mei 2014, 23:55 -
Arsenal Berupaya Datangkan Khedira
Liga Inggris 25 Mei 2014, 22:29 -
Arsenal Lepas Tiga Striker Sekaligus
Liga Inggris 25 Mei 2014, 00:57 -
Ramsey Pernah Nyaris Gabung Newcastle Dengan Harga Murah
Liga Inggris 24 Mei 2014, 22:11 -
Diaby Bacakan Ayat Suci Saat Hadiri Pengajian di London
Bolatainment 24 Mei 2014, 13:28
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39