Mendapat Standing Ovation, Ozil Merinding
Editor Bolanet | 21 Oktober 2013 20:36
Ozil mengingatkan rekan-rekannya untuk tak terlalu terbuai dengan penampilan bagus mereka sejauh ini. Ozil juga mengatakan bahwa salah satu kunci sukses Arsenal sejauh ini adalah kepercayaan antar pemain.
Rasa percaya diri kami sangat tinggi saat ini. Kami tahu kekuatan besar kami tetapi juga tak boleh terbuai. Saat ini masih awal tetapi kami tahu potensi besar yang kami miliki. Kami menikmati setiap pertandingan dan menunjukkannya di lapangan. Kami bertarung membantu satu sama lain. Itulah mengapa kami bisa sangat sukses sejauh ini, jelas Ozil kepada situs resmi klub.
Dalam pertandingan melawan Norwich, Ozil mencetak dua gol. Namanya kemudian dielu-elukan fans dan ia mendapat standing ovation dari publik Emirates setelah pertandingan.
Mendapat standing ovation adalah pengalaman emosional bagi saya. Saya merasa merinding ketika mendengar teriakan fans. Saya sangat berterima kasih kepada fans yang telah mendukung saya dan tim. [initial]
Juan Mata Kagum Dengan Permainan Indah Arsenal
Ozil: Gol Wilshere Seperti di PlayStation
Wenger Bisa Saja Belanja Lagi Januari Nanti (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bergkamp: Ozil Adalah Sesuatu Yang Dicari Arsenal
Liga Inggris 20 Oktober 2013, 21:00 -
Wenger Sebut Szczesny The New Jens Lehmann
Liga Inggris 20 Oktober 2013, 18:30 -
Lawan Dortmund, Arsenal Terancam Tanpa Flamini
Liga Champions 20 Oktober 2013, 17:30 -
ANALISIS: Arsenal 4-1 Norwich, Kuat di Tengah, Tajam di Depan
Editorial 20 Oktober 2013, 10:31 -
Vermaelen: Ramsey Pemain Terbaik Premier League Saat Ini
Liga Inggris 20 Oktober 2013, 09:45
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39