Menangkan Liverpool, Rodgers Sanjung Tinggi Sterling
Editor Bolanet | 21 Oktober 2012 08:00
Gol pertama Sterling untuk Liverpool itu juga berarti penting karena itu menghadirkan kemenangan perdana di depan publik sendiri musim ini. Dan Rodgers mengungkapkan jika kerja kerasnya mengasah insting gol Sterling kini berbuah manis.
Itu adalah bagian dari permainan yang kami kerjakan. Pemain di sisi luar, nomor 7 atau 11, kami mencoba memasukkan mereka dalam posisi bisa melakukan pergerakan macam itu. Raheem punya kecepatan jadi saat di sisi dalam ia bisa memecah lini belakang lawan, ucapnya.
Selain memuji proses terjadinya gol Sterling yang luar biasa, Rodgers juga tak lupa mengapresiasi performa Luis Suarez yang harus bermain di bawah obat penghilang rasa sakit karena mengalami kram di akhir babak pertama.
Orang menilainya dari luar dan saya mungkin begitu sebelum datang ke sini, tapi saat Anda benar-benar masuk dan bekerja dengannya...ia karakter yang mengagumkan. Ia menciptakan peluang untuknya sendiri, dan ia tentu kecewa tak mencetak gol hari ini, tandasnya. (sky/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suso Resmi Teken Kontrak Baru di Liverpool
Liga Inggris 20 Oktober 2012, 23:00 -
Review: Sterling Beri Kemenangan Perdana di Anfiled
Liga Inggris 20 Oktober 2012, 22:59 -
Data dan Fakta EPL Matchday 8: Liverpool vs Reading
Liga Inggris 20 Oktober 2012, 12:15 -
Preview: Liverpool vs Reading, Misi Tiga Poin Penting
Liga Inggris 20 Oktober 2012, 12:00 -
Mourinho Peringatkan Liverpool Tentang Harga Sahin
Liga Inggris 20 Oktober 2012, 06:45
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain: Cara Nonton di HP & TV
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 11:16 -
Perbandingan Usia Skuad Timnas Indonesia vs Bahrain: Tim Tamu Lebih Lebar!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 11:15 -
Tiga Singa Pamer Taring: Dua Laga Awal Sempurna Tuchel Bersama Timnas Inggris
Piala Dunia 25 Maret 2025, 11:14 -
Chelsea Retur Jadon Sancho ke MU, Lirik 2 Pemain Sebagai Alternatif
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:57 -
Masa Depan Nico Williams: Antara Barcelona dan Premier League
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 10:45 -
Jam Berapa Kick Off Laga Timnas Indonesia vs Bahrain di SUGBK?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:37
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23