Menangi Tiga Gelar Beruntun Belum Puaskan Kagawa
Editor Bolanet | 9 Juli 2013 16:40
Gelandang internasional itu sejatinya telah memberikan kontribusi cukup, dalam mengantarkan The Red Devils merengkuh trofi Premier League ke-20 musim lalu. Torehan enam gol di musim debut jelas bukanlah jumlah yang mengecewakan.
Sukses tersebut sekaligus menjadi trofi ketiga beruntun bagi Kagawa, usai dua musim sebelumnya menjuarai Bundesliga bersama Borussia Dortmund. Namun hal itu rupanya belum membuatnya puas, dan masih merasa perlu melakukan pembenahan.
Sungguh hebat bisa memenangi titel bersama United, dan membuatnya menjadi tiga secara beruntun bagi saya secara personal, tutur pemain 24 tahun itu.
Namun saya masih merasa ada yang harus dilakukan. Saya masih setengah puas, dan setengah lagi sama sekali tidak puas. [initial] (espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Andalkan Mata-mata Untuk Juarai Liga Champions
Liga Champions 8 Juli 2013, 22:14 -
Mark Clattenburg Pimpin Laga Community Shield
Liga Inggris 8 Juli 2013, 20:36 -
Giggs Berpotensi Diangkat Sebagai Pelatih Timnas Wales
Liga Inggris 8 Juli 2013, 18:30 -
United Tak Menuntut Moyes Segera Menangi Gelar
Liga Inggris 8 Juli 2013, 17:50 -
Jika Ingin ke MU, Baines Harus Buat Pernyataan Tertulis
Liga Inggris 8 Juli 2013, 17:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39