Menang 5-1, Fans MU: Seneng Banget Malam Ini, Bau-bau Trofi ke-21 Nih!
Gia Yuda Pradana | 14 Agustus 2021 22:26
Bola.net - Manchester United (MU) menang meyakinkan ketika menjamu Leeds United di Old Trafford pada pekan ke-1 Premier League 2021/22, Sabtu (14/8/2021). MU menang telak dengan skor 5-1.
Bruno Fernandes mencetak hat-trick, sedangkan Paul Pogba merancang empat assist. Dua gol MU lainnya disumbangkan oleh Mason Greenwood dan Fred. Sementara itu, satu gol Leeds dicetak oleh Luke Ayling.
Kemenangan telak di laga pertama ini tentu saja disambut sangat baik oleh para fans MU. Ada pula yang merasa kalau musim ini MU bakal meraih trofi Premier League mereka yang ke-21. Lihat saja cuitan-cuitan berikut.
Malam minggu yang menggembirakan
Pokoknya seneng banget
Bruno is back
Malam minggu yang cerah
Takutnya...
Bruno ga ada obat
Semoga tidak kecewa tahun ini
Coba kaya gini
Untungnya...
Nah ini baru....
Moga konsisten
Yok juara yok
Bau-baunya...
Oh
Yang menang MU, yang naik peringkat Arsenal
Hmmm...
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- 5 Pelajaran dari Kemenangan Telak 5-1 Man United: Start Dahsyat Calon Juara
- Man of the Match Manchester United vs Leeds United: Bruno Fernandes
- Hasil Pertandingan Manchester United vs Leeds United: Skor 5-1
- Romelu Lukaku dan Para Pemain dengan Akumulasi Nilai Transfer Tertinggi di Dunia
- Manchester United Resmikan Transfer Raphael Varane
- Bagi Fans Arsenal, Musim Ini Sepertinya Bakal Panjang, Berat, dan Menguji Kesabaran
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG, Duo Manchester dan Chelsea Belanja Ala Sultan, Klopp: Nggak Kaget Sih
Liga Inggris 13 Agustus 2021, 22:24 -
Legenda MU Jagokan Chelsea Jadi Juara EPL 2021/22
Liga Inggris 13 Agustus 2021, 22:11 -
Ashley Young: Manchester United Keliru Lepas Romelu Lukaku
Liga Inggris 13 Agustus 2021, 21:49 -
5 Pemain Kunci Manchester United untuk Bekuk Leeds United
Liga Inggris 13 Agustus 2021, 21:23 -
Soal Paul Pogba, Solskjaer: Dia Pemain Manchester United!
Liga Inggris 13 Agustus 2021, 21:20
LATEST UPDATE
-
Dipermak Australia, Patrick Kluivert: Andai Penalti Kevin Diks Masuk....
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:31 -
Digeprek Australia, Patrick Kluivert Minta Timnas Indonesia Move On
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:22
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40