Memikat Lawan Barca, Krychowiak Diintai Arsenal
Editor Bolanet | 12 Agustus 2015 14:14
Menurut laporan The Telegragh, Arsene Wenger tengah berminat dengan servis Krychowiak usai pemandu bakat The Gunners melihat pemain Polandia beraksi untuk klub pemenang Europa League, Sevilla, dalam laga Piala Super Eropa melawan Barcelona dini hari tadi.
Arsenal diyakini tengah mencari satu lagi gelandang bertahan untuk memperkuat tim mereka, dan memberikan atmosfer kompetisi yang lebih ketat pada Francis Coquelin, dan duo senior Mikel Arteta dan Mathieu Flamini, dan dipercaya bahwa pemain berusia 25 tahun itu merupakan target utama mereka.
Mantan penggawa Bordeaux dan Reims memiliki klausul pelepasan kontrak senilai 30 juta euro dan Wenger dikabarkan akan segera mengamankan jasanya dalam waktu dekat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Immobile Tak Ingin Disamakan Dengan Bacca
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:41 -
Valdes Masih Sesalkan Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:41 -
Immobile Serang Pemain Dortmund dan Jurgen Klopp
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 22:39 -
Pemain Ini Siap Jadi Tukang Cuci Piring Asal Sevilla Juara
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 21:04 -
Cristiano Ronaldo Muncul pada Game GTA V
Bolatainment 11 Agustus 2015, 20:24
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39