Memikat di Israel, Abramovich Kepincut Trio Spanyol U-21
Editor Bolanet | 19 Juni 2013 15:46
Taipan asal Rusia itu kebetulan tengah berada di Israel untuk menghadiri perayaan ulang tahun ke-90 presiden Shimon Peres. Dan ia berkesempatan menyaksikan langsung aksi memikat gelandang itu kala mencetak hat-trick yang melumpuhkan Italia 4-2 di final.
El Mundo Deportivo mengklaim Abramovich mencoba menemui Thiago sebelum pulang ke Spanyol, demi merayunya hijrah ke London. Dengan klausul penebusan 'cuma' 15 juta poundsterling jika diaktifkan sebelum 31 Juli, Abramovich berniat menjegal Manchester United dan Manchester City menggaet Thiago.
Tak hanya Thiago yang dikabarkan membuat Abramovich ngiler. Penampilan winger , dan penyerang Real Madrid, Alvaro Morata juga disebut membuat mereka diinginkan pemilik The Blues itu dibeli satu paket dengan Thiago. [initial]
Baca Juga: (elmd/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres: Saya Kenal Baik Dengan Presiden Barca
Liga Champions 18 Juni 2013, 22:30 -
Andy Carroll Pisahkan Cole dan Ferdinand Yang Nyaris Berkelahi
Bolatainment 18 Juni 2013, 21:30 -
Torres Ingin Segera Tahu Keputusan Mourinho
Liga Inggris 18 Juni 2013, 19:12 -
10 Pemain Yang Layak Gantikan David Luiz di Chelsea
Editorial 18 Juni 2013, 18:15 -
Chelsea Beralih Bidik Striker Udinese
Liga Inggris 18 Juni 2013, 15:30
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39